sukabumiXYZ.com
Advertisement
  • NEWS
  • SPORTS
  • LIFE & STYLE
  • POLITICS
  • TECHNO & SCIENCE
  • INFOGRAPHIC
  • INTERVIEW
  • XYZPEDIA
  • KIPAHARE
  • FIXZY
No Result
View All Result
  • NEWS
  • SPORTS
  • LIFE & STYLE
  • POLITICS
  • TECHNO & SCIENCE
  • INFOGRAPHIC
  • INTERVIEW
  • XYZPEDIA
  • KIPAHARE
  • FIXZY
No Result
View All Result
sukabumiXYZ.com
No Result
View All Result
HomeFEATURED

Ribuan ha sawah Sukabumi terancam, 5 kecamatan di Pajampangan ini paling terdampak kekeringan

Egi GPbyEgi GP
18 June 2019
inFEATURED, NEWS
0
Ribuan ha sawah Sukabumi terancam, 5 kecamatan di Pajampangan ini paling terdampak kekeringan
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa
213
SHARES
1.6k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Dari total 24 ribu hektare lahan pesawahan di Kabupaten Sukabumi, sekira 20% atau 4.800 hektare di antaranya terancam kekeringan.

Musim hujan hampir berlalu secara penuh. Musim kemarau pun menjelang. Jangan dikira di musim kemarau takkan ada ancaman bencana, seperti yang kerap terjadi di musim hujan. Faktanya nih ya Gaess, di musim kemarau pun ancaman bencana tetap mengintip warga Sukabumi. Bedanya tentu saja jenis bencananya.

Related articles

Bukit Algoritma Sukabumi, 5 masalah serius mengancam Silicon Valley-nya RI
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Bukit Algoritma Sukabumi, 5 masalah serius mengancam Silicon Valley-nya RI

20 April 2021
Millenials, 5 bukit di Utara Sukabumi ini pas buat piknik atawa ngabuburit
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Millenials, 5 bukit di Utara Sukabumi ini pas buat piknik atawa ngabuburit

17 April 2021

Bencana kekeringan yang mengancam lahan pertanian di Kabupaten Sukabumi adalah yang paling diwaspadai karena bisa berdampak pada ketersediaan pangan. Berikut ini lima kecamatan di Kabupaten Sukabumi yang terancam kekeringan dan informasi penanganan yang telah, sedang dan akan dilakukan pihak terkait mengantisipasi ancaman bencana kekeringan.

[1] Petani waspada musim kemarau

Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi telah menyampaikan himbauan kepada seluruh petani di wilayah Kabupaten Sukabumi agar mewaspadai musim kemarau yang telah datang. Salah satu faktor yang menjadi perhatian Distan setiap musim kemarau dating adalah tidak sedikit petani yang mengalami gagal tanam maupun gagal panen.

Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi, Ajat Sudrajat menekankan terutama petani dari dilayah Selatan agar benar-benar waspada dan segera melakukan tindakan antisipatif. Setidaknya, ada lima kecamatan di wilayah Selatan yang bakal sangat terdampak oleh bencana kekeringan

[2] Lima kecamatan di Pajampangan paling terdampak

Dari 24.000 hektare lahan pesawahan, 20 persen atau 4.800 hektare di antaranya ada di wilayah Pajampangan. Dan biasanya di musim kemarau sangat rawan terjadinya kekeringan. Demikian dijelaskan Ajat seperti dikutip dari Antara

Lahan yang terancam kekeringan itu tersebar di lima kecamatan terutama di wilayah selatan Sukabumi. Data sementara, luas lahan berdasarkan wilayah Kecamatan yang terancam kekeringan, yakni Kecamatan Ciemas seluas 409 hektare, Pabuaran seluas 180 hektare, Simpenan seluas 56 hektare, Kecamatan Surade seluas 26 hektare, dan Cibitung seluas 17 hektare.

[3] Sekitar 3.000 pompa air dibagikan kepada petani

Untuk mengantisipasi bencana kekeringan, pihak Distan di antaranya sudah membagikan sekitar 3.000 mesin pompa air yang berfungsi untuk menyedot air supaya sampai ke lahan pertanian padi. Selain memanfaatkan pompa air, petani disarankan agar memanfaatkan saluran air secara bergiliran. Sehingga, seluruh pertanian padi di Kabupaten Sukabumi dapat dikelola secara maksimal.

Editor’s Picks:

  • Terulang seperti 2018, enam bulan pertama 2019 ada 5 kasus bunuh diri di Sukabumi
  • Menelisik kehidupan leluhur penduduk Sukabumi di Menhir Kampung Tugu
  • Gaess, ini lho 5 destinasi wisata di utara Sukabumi wajib kamu kunjungi
  • Musim kemarau, Sukabumi waspada ancaman kekeringan! Gen XYZ mesti ngeh 5 info ini

[4] Wabup Adjo: Pemkab tengah inventarisir wilayah kekeringan

Pada kesempatan berbeda, Wakil Bupati Sukabumi Adjo Sarjono mengatakan, saat ini pemerintah daerah Kabupaten (Pemkab) Sukabumi tengah menginventarisir kekeringan di wilayah Sukabumi bagian selatan dengan memadukan kewenangan Dinas Pertanian berkoordinasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten.

“Kami sudah mengintruksikan petugas di lapangan untuk melakukan antisipasi. Seperti di daerah Ciwaru kita meminta BPBD melakukan assessmen untuk mengetahui secara pasti soal penyebab kekeringan pertanian di daerah itu. Ya, apakah saluran airnya tidak jalan atau memang di daerah itu tidak ada sumber airnya,” kata Adjo seperti dikutip dari Radar Sukabumi.

[5] Secara keseluruhan, Jabar waspadai bencana kekeringan

Sebenarnya tak hanya Sukabumi, wilayah Jawa Barat memang saat ini diprediksi bakal mengalami musim kemarau panjang yang dikhawatirkan berdampak pada munculnya kekeringan. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kelas I Bandung pun telah mengingatkan sejumlah daerah di wilayah Jawa Barat akan berpotensi lebih dini mengalami kekeringan pada musim kemarau.

Prakiraan BMKG didasarkan pada data bahwa pada daerah-daerah tertentu tidak mengalami hujan 31-60 hari berturut-turut. Kepala BMKG Kelas I Bandung, Tony Agus Wijaya menyatakan, musim kemarau sudah terjadi sejak pertengahan Mei dan akan berlangsung hingga pertengahan Oktober. Sedangkan, puncak musim kemarau akan terjadi pada Agustus mendatang.

Daerah yang berpotensi dini mengalami kekeringan menyebar secara merata di Kabupaten Bandung, Kabupaten Bekasi, Kabupaten Karawang, Kabupaten Sumedang, Kabupaten Indramay, Cirebon, Kabupaten Majalengka, Kabupaten Garut, Cianjur.

Khusus untuk Kabupaten Sukabumi, BMKG kelas I Jawa Barat menyebutkan nama Tegal Buleud dan Surade, sebagai daerah yang paling terancam kekeringan.

[dari berbagai sumber]

Tags:#KabupatenSukabumi#Kekeringan#MusimKemarau#Petani#Sawah#Sukabumi
Share85Tweet53

Related Posts

Bukit Algoritma Sukabumi, 5 masalah serius mengancam Silicon Valley-nya RI
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Bukit Algoritma Sukabumi, 5 masalah serius mengancam Silicon Valley-nya RI

byFeryawi Heryadi
20 April 2021
0

Pembangunan Bukit Algoritma, Silicon Valley ala RI di Sukabumi, dinilai pengamat menghadapi lima masalah, dari mulai anggaran penelitian yang rendah,...

Millenials, 5 bukit di Utara Sukabumi ini pas buat piknik atawa ngabuburit
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Millenials, 5 bukit di Utara Sukabumi ini pas buat piknik atawa ngabuburit

byBagea Awi Dan Heni
17 April 2021
0

Bicara wisata alam, Kabupaten Sukabumi tentu salah satu sorganya di Indonesia, ya Gaess. Baydewey, kalau kamu nyari wisata alam perbukitan...

Pembunuhan di Cibadak Sukabumi terungkap, ini 5 info kronologisnya
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Miris Gengs, 5 fakta kronologis pelajar SMK tewas dibacok di Cibadak Sukabumi

byFeryawi Heryadi
16 April 2021
0

Sabtu pagi, seorang pelajar SMK ditemukan tewas berlumur darah dan tubuh penuh luka bacok di Desa Pamuruyan, Cibadak, Sukabumi. Kadang suka...

Gen XYZ wajib tahu 5 fakta Bukit Algoritma, Silicon Valley Indonesia di Sukabumi senilai Rp18 T
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Gen XYZ wajib tahu 5 fakta Bukit Algoritma, Silicon Valley Indonesia di Sukabumi senilai Rp18 T

byFeryawi Heryadi
16 April 2021
0

Proyek seluas 888 hektare tersebut digadang-gadang menyerupai kawasan perusahaan teknologi Silicon Valley dengan nama Bukit Algoritma.

Populer era 90an, 5 fakta artis dangdut asal Sukabumi bingung bayar listrik
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Populer era 90an, 5 fakta artis dangdut asal Sukabumi bingung bayar listrik

byBagea Awi Dan Heni
16 April 2021
0

Miris Gaess, salah satu media nasional merilis sejumlah musisi yang jatuh miskin di masa tua, salah satuya adalah Mansyur S....

Load More
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Gaess, ini 5 cerita tentang teluh Jampang Sukabumi dan cap seram dunia hitam
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Gaess, ini 5 cerita tentang teluh Jampang Sukabumi dan cap seram dunia hitam

13 April 2021
Gaess, ini lho 5 fakta dan mitos Gunung Salak Sukabumi yang wajib kamu tahu
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Gunung Salak dan Gede berstatus waspada, ini 5 info gen XYZ Sukabumi mesti aware

13 April 2021
Gen Y Sukabumi mesti tahu nih, legenda 5 Embah di Jampang Surade
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Gen Y Sukabumi mesti tahu nih, legenda 5 Embah di Jampang Surade

18 April 2021
Dulu Secapa sekarang Setukpa, ini 5 periode sejarah sekolah perwira polisi Sukabumi
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Dulu Secapa sekarang Setukpa, ini 5 periode sejarah sekolah perwira polisi Sukabumi

18 April 2021
Satu hari di PT CDB Cidahu Sukabumi, ini 5 fakta kerja di pabrik garmen itu menyenangkan
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Satu hari di PT CDB Cidahu Sukabumi, ini 5 fakta kerja di pabrik garmen itu menyenangkan

12
5 catatan sejarah masa perjuangan dari Tour Sejarah ke Takokak, gen XYZ Sukabumi wajib tahu
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

5 catatan sejarah masa perjuangan dari Tour Sejarah ke Takokak, gen XYZ Sukabumi wajib tahu

9
Ada lowongan kerja di PT L&B Indonesia Sukabumi nih, cek 5 infonya kuy
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Ada lowongan kerja di PT L&B Indonesia Sukabumi nih, cek 5 infonya kuy

6
Ada “bulan hantu” mengelilingi Bumi, ini 5 info gen XYZ Sukabumi mesti tahu
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Ada “bulan hantu” mengelilingi Bumi, ini 5 info gen XYZ Sukabumi mesti tahu

6
Bukit Algoritma Sukabumi, 5 masalah serius mengancam Silicon Valley-nya RI
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Bukit Algoritma Sukabumi, 5 masalah serius mengancam Silicon Valley-nya RI

20 April 2021
Millenials, 5 bukit di Utara Sukabumi ini pas buat piknik atawa ngabuburit
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Millenials, 5 bukit di Utara Sukabumi ini pas buat piknik atawa ngabuburit

17 April 2021
Pembunuhan di Cibadak Sukabumi terungkap, ini 5 info kronologisnya
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Miris Gengs, 5 fakta kronologis pelajar SMK tewas dibacok di Cibadak Sukabumi

16 April 2021
Gen XYZ wajib tahu 5 fakta Bukit Algoritma, Silicon Valley Indonesia di Sukabumi senilai Rp18 T
Ilustrasi kekeringan. l Istimewa

Gen XYZ wajib tahu 5 fakta Bukit Algoritma, Silicon Valley Indonesia di Sukabumi senilai Rp18 T

16 April 2021
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
  • Redaksi

© 2021 SukabumXYZ

No Result
View All Result
  • NEWS
  • SPORTS
  • LIFE & STYLE
  • POLITICS
  • TECHNO & SCIENCE
  • INFOGRAPHIC
  • INTERVIEW
  • XYZPEDIA
  • KIPAHARE
  • FIXZY

© 2021 SukabumXYZ